Civitas Akademika Jaga Kebugaran, Wakil Rektor Unas Ajak Gempor's Tempuh Jalur...

Jaga Kebugaran, Wakil Rektor Unas Ajak Gempor’s Tempuh Jalur Jatirahayu-Menara Unas

-

Beginilah cara Wakil Rektor II Universitas Nasional, Prof. Dr. Drs. Eko Sugiyanto, M.Si. menjaga kebugaran dan kekompakan di tengah pandemi. Bersama Gempor’s, menjelajah jalur Jatirahayu hingga Menara Unas.

Ya, Gempor’s adalah nama komunitas sepeda. Kepanjangan dari Gemar dan Pencinta Olahraga Sepeda Jatirahayu (Gempor’s). Jumlah anggotanya sudah 45 orang.

Hari Minggu (08/11/2020), Gempor’s melakukan aktivitasnya: bersepeda. Kali ini, jalur yang ditempuh adalah dari Jatirahayu ke Menara Unas di Jalan RM. Harsono Jakarta Selatan, atau PP (pulang-pergi) sekitar 40 kilomenter.

Di sela kesibukannya sebagai dosen, Prof. Dr. Drs. Eko Sugiyanto, M.Si. ikut bergabung dalam Gempor’s. Di Menara Unas, Prof Eko mengajak Ketua dan peserta lainnya rehat sejenak.

Para peserta disambut humas Unas. Menurut Prof Eko, selain menyalurkan hobi, dengan Gempor ini bisa menjalin silaturahmi kepada sesama warga. Olahraga ini juga sebagai salah satu upaya menjaga kesehatan tubuh terutama dimasa pandemi.(*)

admin
Ideas, stories, thoughts

Komentari

Subscribe to our newsletter

Subscribe info terbaru dari UNAS Press Newsletter langsung ke inbox email

Terkini

HI UNAS dan AIHII Gelar Foreign Policy Outlook 2024

Program Studi Hubungan Internasional Universitas Nasional bekerja sama dengan Asosiasi Ilmu Hubungan Internasional Indonesia (AIHII) menggelar “Foreign Policy Outlook...

Orasi Ilmiah Pengukuhan 10 Guru Besar Universitas Nasional: Mulai Dari Soal Perburuhan Hingga Pandanus Tectorius dari Jawa

  Universitas Nasional membuka tahun 2024 dengan mengukuhkan 10 Guru Besar melalui acara pengukuhan yang digelar selama dua hari berturut-turut....

Capaian Awal Tahun 2024: UNAS Raih Predikat Unggul, Kukuhkan 10 Guru Besar

Ada capaian istimewa di awal tahun 2024 yang berhasil diraih Universitas Nasional. Pertama, UNAS berhasil meraik predikat akreditasi institusi...

Featured

You might also likeRELATED
Recommended to you