Ekbis Bagaimana Mengembangkan Destinasi Wisata Pasca Pandemi? Ikuti Webinar FEB...

Bagaimana Mengembangkan Destinasi Wisata Pasca Pandemi? Ikuti Webinar FEB Unas

-

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional, akan menggelar webinar series ke-3 pada Jumat (21/08/2020) nanti. Yang menarik, tema yang akan dibahas adalah pengembangan destinasi wisata.

Tema ini menjadi menarik karena dalam situasi pandemi Covid-19 saat ini, pariwisata menjadi sektor yang palin terimbas. Hampir semua aktivitas dan destinasi wisata tidak bisa berjalan normal.

Melalui webinar series-3, FEB Unas menggelar diskusi dengan tema “Pengembangan Destinasi Pariwisata Pasca Pandemi Covid-19.” Sebagi narasumber, akan hadir Dr Eddy Guridno, S.E., M.Si.M. serta Rizki Nurul Nugraha, S.S.T.Par., M.M.Par. Juga, akan hadir Liliana Dewi, S.S., M.M.Par., serta Ramang H. Demolingo, S.S., M.Par.

Semua narasumber adalah dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional. Acara ini akan dimoderatori oleh Gagih Pradini, S.Par., M.M.(*)

admin
Ideas, stories, thoughts

Komentari

Subscribe to our newsletter

Subscribe info terbaru dari UNAS Press Newsletter langsung ke inbox email

Terkini

HI UNAS dan AIHII Gelar Foreign Policy Outlook 2024

Program Studi Hubungan Internasional Universitas Nasional bekerja sama dengan Asosiasi Ilmu Hubungan Internasional Indonesia (AIHII) menggelar “Foreign Policy Outlook...

Orasi Ilmiah Pengukuhan 10 Guru Besar Universitas Nasional: Mulai Dari Soal Perburuhan Hingga Pandanus Tectorius dari Jawa

  Universitas Nasional membuka tahun 2024 dengan mengukuhkan 10 Guru Besar melalui acara pengukuhan yang digelar selama dua hari berturut-turut....

Capaian Awal Tahun 2024: UNAS Raih Predikat Unggul, Kukuhkan 10 Guru Besar

Ada capaian istimewa di awal tahun 2024 yang berhasil diraih Universitas Nasional. Pertama, UNAS berhasil meraik predikat akreditasi institusi...

Featured

You might also likeRELATED
Recommended to you